SEKILAS INFO
21-11-2024
  • 3 bulan yang lalu / SMP Negeri 1 Kuningan adalah sekolah penggerak yang memiliki budaya santun, ramah, prestasi dan lingkungan hijau
  • 3 bulan yang lalu / Sekitar Tanggal 9 -11 September 2024 seluruh siswa SMPN 1 Kuningan akan melaksanakan perkemahan di Bumi Perkemahan Sidomba
29
Agu 2024
0

Jajaran Polwan Polres Kuningan Goes  To  SMPN 1 Kuningan

Kuningan, 28 Agustus 2024 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Polisi Wanita (POLWAN) yang ke-76, Polres Kuningan melaksanakan kunjungan ke SMP Negeri 1 Kuningan pada hari Rabu, 28 Agustus 2024 bertajuk Polwan Goes To School. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan peran Polwan kepada para pelajar dalam lingkup  wilayah Kabupaten Kuningan. Kunjungan tersebut dipimpin oleh Iptu Sri Martini, SH.,...
10
Agu 2024
0

JEMARI MENJEMPUT

(10/08/2024) Pada hari Sabtu, di SMP Negeri 1 Kuningan mewajibkan seluruh siswa-siswi datang ke sekolah jam 6.30 WIB. Di karenakan jalan Siliwangi ditutup sebab adanya 𝐸𝑣𝑒𝑛𝑡 Sepeda Tour The Linggarjati Ke -7. Namun selain event balap sepeda, sekolah mempunyai program kerja ”Jemput”. Apa itu Jemput? Jemput yaitu singkatan dari ”Jemari Menjemput” yang di selenggarakan oleh Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS)...
7
Agu 2024
0

RAPAT ORANG TUA SISWA KELAS 7 SMP NEGERI 1 KUNINGAN

07/08/2024] Pada hari Rabu, di SMP Negeri 1 Kuningan terdapat rapat orang tua siswa-siswi kelas 7. Pembukaan (opening) di iringi lagu oleh anak anak paduan suara Spensaku dengan judul ”Jangan Ganggu”. Kemudian di iringi nyanyian hiburan yang berjudul ”Suka Sama Kamu”. Suasana saat begitu ramai, Orang tua siswa siswi SMPN 1 KUNINGAN memberikan pendapat yang berguna. Lalu guru guru menerangkan...
28
Jul 2024
0

BPBD Kabupaten Kuningan Melakukan Simulasi Penanggulangan Bencana di Depan Warga SMP Negeri 1 Kuningan

Menyikapi fenomena yang terjadi hari-hari ini, dimana telah terjadi tiga kali gempa bumi  yang melanda beberapa wilayah di Kabupaten Kuningan, SMPN 1 Kuningan dengan sigap melakukan kegiatan simulasi penanggulangan bencana gempa bumi yang bekerja sama dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kuningan. Simulasi ini dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kesiapsiagaan warga sekolah terhadap bencana alam yang mungkin terjadi kapan...
26
Feb 2024
0

SMP Negeri 1 Kuningan Menerima Kunjungan dari Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP)

Sabtu 24 Februari 2024, sekira pukul 10.00 WIB, rombongan yang berjumlah lima orang dari Deputi Bidang Hukum, Advokasi, dan Pengawasan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) mengunjungi kampus SMP Negeri 1 Kuningan di Jalan Siliwangi No. 74 Kuningan. Kedatangan mereka disambut langsung oleh Kepala SMPN 1 Kuningan, bapak H. Adang Kusdiana, M. Pd. dengan didampingi oleh Wakil Kepala Sekolah Bidang Hubungan...
19
Jan 2024
0

JUMAT GERBANG BERKAH

(19/01/24) SMPN 1 Kuningan melaksanakan kegiatan Jumat Gerbang Berkah. Kegiatan ini diawali oleh sholat dhuha berjamaah yang diikuti oleh seluruh siswa/i, siswa kelas 7, 8, dan 9 di aula bawah dan siswi kelas 9 di masjid serta siswi kelas 7 dan 8 berada di aula. sementara siswi yang berhalangan hadir berada di lorong kelas 9A, 9B, dan 9C. Kemudian sambutan...
21
Des 2023
0

Siswa-siswi SMPN 1 Kuningan Unjuk Gigi dalam Kejuaraan Atletik Bupati Cup 2023

Sejumlah siswa yang tergabung dalam ekstrakurikuler atletik binaan bapak Deni Herdiana, M. Pd., ambil bagian dalam Kejuaran Atletik Bupati Cup tahun 2023. Kejuaraan yang berlangsung tanggal 20 Desember 2023 ini dilaksanakan di stadion kebanggaan masyarakat Kuningan, yaitu Stadion Mashud Wisnusaputra yang berada di pusat kota Kuningan. Ajang lomba multi event yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Kuningan berkerja sama dengan Persatuan...
18
Nov 2023
0

LOMBA FASHION SHOW HARI PAHLAWAN

(18/11/23) SMP Negeri 1 Kuningan mengadakan event Lomba Fashion Show yang bertemakan Hari Pahlawan. Pada kegiatan ini seluruh siswa/i dikumpulkan diaula bawah Smp Negeri 1 Kuningan. Pembukaan acara ini di awali dengan membaca bismillah dan menyanyikan lagu Indonesia Raya, di lanjut dengan Sambutan dari Sakasada dan Nari. Pada kegiatan kali ini seluruh siswa senantiasa ikut serta meramaikan kegiatan lomba tersebut....
1
Nov 2023
0

DPC Granat Kabupaten Kuningan Mengadakan Sosialisasi P4GN Kepada Siswa SMPN 1 Kuningan

Spensaku Bagus, Jum’at 27 Oktober 2023, Kampus SMP Negeri 1 Kuningan didatangi oleh beberapa orang berseragam hitam yang bertuliskan GRANAT. Ya, mereka adalah Dewan Pengurus Cabang (DPC) Gerakan Nasional Anti Narkotika (GRANAT) Kabupaten Kuningan yang akan melaksanakan Sosialisasi Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) kepada para siswa SMPN 1 Kuningan. Dipimpin langsung oleh Ketua DPC Granat Kabupaten Kuningan,...

Temukan Lokasi Kami