8
Okt 2022
0
MEMPERINGATI MAULID NABI MUHAMMAD SAW
(07/10/2022) Untuk memperingati Maulid Nabi, SMPN 1 KUNINGAN mengadakan acara Maulid Nabi yang diikuti oleh seluruh siswa/siswi SMPN 1 KUNINGAN. Tahun ini, acara Maulid Nabi dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 7 oktober 2022. Maulid Nabi diperingati setiap tanggal 12 Rabiul Awal dalam penanggalan Hijriyah. Kata maulid atau milad dalam bahasa Arab berarti hari lahir. Peringatan ini adalah ekspresi kegembiraan dan penghormatan kepada Nabi Muhammad....
7
Okt 2022
0
HARI BATIK NASIONAL
Hari Batik Nasional diperingati setiap tanggal 2 Oktober 2022. SMPN 1 Kuningan ikut memeriahkan hari batik nasional pada tanggal 6 Oktober 2022. SMPN 1 Kuningan mengadakan acara Hari Batik Nasional dengan menginformasikan kepada seluruh murid SMPN 1 Kuningan untuk memakai Baju Batik di hari Kamis. Hari Batik Nasional adalah hari perayaan nasional Indonesia untuk memperingati ditetapkannya batik sebagai Warisan Kemanusiaan...
13
Sep 2022
0
Pertandingan Tim Futsal Spensaku
Ekstrakulikuler futsal adalah salah satu ekstrakulikuler yang sangat diminati oleh siswa SMPN 1 Kuningan. Beberapa hari lalu tim futsal Spensaku mengirimkan beberapa perwakilannya untuk mengikuti pertandingan futsal yang diselenggarakan di Gor Ewangga, diantaranya yaitu:-najib hidayah nur alam-devindra agustiar pratama-fathin fakhrudin fashiandra faiq yunizar-mouhanazz widya pratama-Muhammad irfa sugiantoro putra -ATH’THAURIQ EL-FALAQ-Mohamad Anargya Maheswara-Ghani Maula nazid-Diandra riesgiandi Dalam beberapa babak penyelisihan mereka...
17
Agu 2022
0
ULANG TAHUN REPUBLIK INDONESIA
Kemerdekaan Indonesia tak lepas dari perjuangan para pahlawan dan rakyat dalam merebut tanah air dari penjajah. Setelah bertahun-tahun Indonesia dijajah oleh Belanda dan Jepang akhirnya Ir Soekarno memproklamasikan kemerdekaan pada 17 Agustus 1945. Tepat hari ini Tanggal 17 Agustus 2022 SMPN 1 Kuningan merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-77 (tujuh puluh tujuh) tahun. Dimulai dengan upacara pengibaran bendera dan...
16
Agu 2022
0
MEMPERINGATI HARI PRAMUKA
Senin, 15 Agustus 2022, SMPN 1 Kuningan melaksanakan upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Gerakan Pramuka, Hari Pramuka dirayakan pada tanggal 14 Agustus setiap tahun dan tahun ini menandai hari jadi ke-61 gerakan Pramuka di Indonesia.Tanggal 14 Agustus dipilih sebagai Hari Pramuka karena bertepatan dengan pelantikan Ketua Dewan Pengurus Nasional Gerakan Pramuka, yang saat itu tanggal 14 Agustus 1961. Perayaan...
20
Jul 2022
0
MPLS SMPN 1 KUNINGAN
SMPN 1 Kuningan melakukan MPLS yang di mulai pada hari senin (18/07/22) sampai hari rabu (20/07/22). Dikutip dari Wikipedia. MPLS adalah Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah, juga dikenal sebagai Masa Orientasi Siswa atau Masa Orientasi Peserta Didik Baru, merupakan sebuah kegiatan yang umum dilaksanakan di sekolah setiap awal tahun ajaran guna menyambut kedatangan para peserta didik baru. Di hari pertama peserta...
24
Jun 2022
0
PEKAN OLAHRAGA ANTAR KELAS
SMPN 1 Kuningan setelah melaksanakan PAT/UKK Kelas 7 dan 8 Menyelenggarakan Pekan Olah Raga Antar Kelas atau biasa kita kenal dengan istilah PORAK. Kegiatan tersebut diselenggarakan selama 10 hari pada tanggal 14-24 Juni 2022. Hari ke-1 pelaksanaan PORAK diawali dengan pertandingan bola basket pada tanggal 14. Yang diawali dengan pertandingan antar kelas 7 sesuai dengan alur bagan yang dibuat panitia....
19
Mei 2022
0
ZONA BAHASA
(17/05/2022) Spensa sedang mengadakan “Zona Bahasa” yang berlangsung 2 hari Pertama, Apa itu Zona Bahasa?? Zona Bahasa adalah kegiatan yang di mana mengharuskan kita untuk Menggunakan bahasa yang berbeda di tempat yang berbeda, misalnya seperti di kantin kita harus Menggunakan bahasa sunda, entah itu untuk memesan makanan, berbicara dengan teman, atau pun Berbicara dengan guru di kantin. Atau misalnya di...
12
Mei 2022
0
HALAL BIHALAL
Baru saja kemarin kita menunggu datangnya Ramadhan dengan antusias, lalu dia datang dan pergi begitu cepat. Kemudian datang hari Eid al-fitr atau Idul Fitri dengan kemeriahan dan kegembiraannya. Setelah itu kita juga bersilaturahmi dan saling meminta maaf seperti dikhususkan pada acara Halal bihalal. Halal bihalal adalah tradisi silaturahmi masyarakat Indonesia yg dilakukan setelah lebaran eid al-fitr. Tujuannya selain untuk bersilaturahmi...
Komentar Terbaru