9
Apr 2021
1
Kegiatan Pembiasaan Kebiasaan Positif Di SMP Negeri 1 Kuningan
Pengembangan karakter peserta didik di SMP Negeri 1 Kuningan dapat dilakukan dengan membiasakan perilaku positif tertentu dalam kehidupan sehari – hari. Pembiasaan merupakan proses pembentukan sikap dan perilaku yang relatif menetap dan bersifat otomatis melalui proses pembelajaran yang berulang-ulang, baik dilakukan secara bersama-sama ataupun sendiri – sendiri. Hal tersebut juga akan menghasilkan suatu kompetensi. Pengembangan karakter melalui pembiasaan ini dapat...
8
Apr 2021
0
13 April 2021, Awal Ramadhan??
Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor 01/MLM/I.0/E/2021 menyampaikan bahwa jatuhnya 1 Ramadhan 1442 H pada hari Selasa, 13 April 2021. Keputusan PP Muhammadiyah ini dikeluarkan pada 12 Januari 2021 sebagai keputusan pusat ( PP ) Muhammadiyah dalam lingkup hasil hisab Ramadhan. Keputusan tersebut terlahir dari hasil hisab karena pada tanggal 12 April petang setelah matahari terbenam posisi bulan baru (hilal) di...
6
Apr 2021
2
Ujian Sekolah Daring : Menguji Kompetensi, Menakar Toleransi
Ujian Sekolah Dalam Jaringan atau Online tahun 2021 merupakan kegiatan tahun kedua ujian sekolah di tengah masa pandemi Covid-19. Ujian Sekolah Daring sekaligus merupakan penutup rangkaian kegiatan belajar dalam Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) bagi kelas IX pada tahun pelajaran 2020/2021. Ujian Sekolah Daring untuk SMP dilaksanakan selama enam hari, dari tanggal 5 – 10 April 2021. Sesuai dengan Surat Edaran...
5
Apr 2021
0
BAHASA! Sudah Benarkah Berbahasa Indonesia???
Dalam Sumpah Pemuda terdapat kalimat yang merupakan perjanjian baik (Goodwill Agreement) yaitu Berbahasa satu bahasa Indonesia. Orang Indonesia belajar bahasa Indonesia dari fase terendah setingkat TK atau SD sampai perguruan tinggi. Tetapi nilai pelajaran bahasa Indonesia, kadang lebih rendah dari pelajaran yang lain. Kewajiban moral untuk menggunakan bahasa yang baik (yang sesuai kondisi), dan bahasa yang benar (yang sesuai kaidah...
4
Apr 2021
0
Sambutan Kepala SMP Negeri 1 Kuningan Pada Pelaksanaan Ujian Sekolah
Saat ini, kelulusan sekolah tahun 2020 ditentukan oleh Ujian Sekolah. Kebijakan tersebut berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 43 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ujian yang Diselenggarakan Satuan Pendidikan dan Ujian Nasional. Bentuk Ujian yang diselenggarakan oleh sekolah dapat berupa portofolio; penugasan; tes tertulis; dan/atau bentuk kegiatan lain yang ditetapkan Satuan Pendidikan sesuai dengan kompetensi yang diukur berdasarkan Standar Nasional...
2
Apr 2021
0
Ketekunan adalah Kekuatan Kita !
Segala sesuatu yang sudah kita raih sekarang merupakan hasil dari usaha – usaha kecil yang telah kita lakukan secara terus menerus. Keberhasilan bukan sesuatu yang instan, turun begitu saja. Bila kita sudah yakin tujuan dan jalan kita, maka kita harus terus memiliki ketekunan untuk selalu tetap berusaha. Ketekunan adalah kemampuan kita untuk bertahan di tengah tekanan dan kesulitan. Kita harus...
2
Apr 2021
0
Dharma Wanita SMP Negeri 1 Kuningan
Pelayanan terbaik kepada masyarakat yang dilakukan oleh para suami tak lepas dari kontribusi dan dorongan para istri dalam mendampinginya sebagai abdi negara maupun abdi masyakarat, Komunitas para istri sebagai pendamping abdi negara bernama Dharma Wanita. Ada ungkapan “Dibalik kesuksesan seorang pria terdapat wanita yang hebat”. Ungkapan tersebut menunjukkan betapa pentingnya peran istri dalam menunjang karir dan pekerjaan suami. Karir seorang...
1
Apr 2021
2
Peringatan Isra Mi’raj di SMP Negeri 1 Kuningan
Isra Mi’raj adalah dua bagian dari perjalanan yang dilakukan oleh Nabi Muhammad SAW dalam waktu satu malam saja. Kejadian ini merupakan salah satu peristiwa penting bagi umat Islam, karena pada peristiwa ini Nabi Muhammad SAW mendapat perintah untuk menunaikan sholat lima waktu sehari semalam. Peristiwa Isra Mi’raj terbagi dalam dua peristiwa yang berbeda. Dalam Isra, Nabi Muhammad SAW “diberangkatkan” oleh...
1
Apr 2021
0
Tugas Siapakah Itu ?
Dalam kegiatan Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) bagi Calon Pengurus OSIS dan DPK yang dilaksanakan di SMP Negeri 1 Kuningan, 23 Maret 2021 disampaikan sebuah cerita singkat. Meski sebuah cerita singkat, namun memiliki pesan yang berarti bagi jalannya sebuah organisasi seperti OSIS dan DPK. Sebuah organisasi akan berjalan dengan baik karena peran dari semua orang. Semoga seluruh pengurus OSIS, DPK, dan...
Komentar Terbaru